iklan fif

Lava Iris 505 Spesifikasi, Hadir Dengan 2 Varian

Daftar Isi
Lava Iris 505 Spesifikasi, Hadir Dengan 2 Varian
Sumber: tokopedia.com


m.satupiston.com – Assalamu’alaikum. Kembali lagi pada artikel kami. Kali ini kita akan membahas mengenai spesifikasi dari Lava Iris 505.

 

Lava Iris 505 merupakan salah satu ponsel low end yang cukup banyak ditanyakan spesifikasinya.

 

Lava Iris 505 sendiri terpantau memiliki harga di range 1 jutaan ke bawah, nah kira-kira seperti apa ya spesifikasi dari Lava Iris 505 ini?

 

Sejauh ini yang kami ketahui, Lava Iris 505 ini memiliki 2 varian spesifikasi yakni versi ram 512 Mb dan ROM 4 Gb serta versi Ram 1 Gb dengan ROM 8 Gb.

 

Nah langsung saja, berikut spesifikasi dari Lava Iris 505:

 

Spesifikasi Lava Iris 505

Features

Touchscreen, Wifi, Bluetooth, 3G, GPS Navigation, Memory Card Slots, MP3, e-mail, Video Player, Front Camera, Dual Sim Card

Garansi

1 Tahun

Network

Dual GSM-GSM

Operating System

Android

Layar

4 Inchi TFT LCD

WVGA

480800 piksel

Prosesor

Dual-core 1.3GHz

RAM

1 GB dan 512 Mb

ROM

8 GB dan 4 GB

microSD

Up to 32 Mb

OS Android

5.1 Lollipop

Kamera belakang

2MP, Autofocus, LED flash

Kamera depan

2MP, LED flash

Baterai

1400mAh

Warna

Hitam & emas

Dimensi

149.6 x 75 x 9.5 mm

Berat

133 gram

Bahan

Plastik

Resolusi

480 x 854 pixels

Kerapatan

196 ppi

Sensor

Accelerometer, Proximity

 

Dari spesifikasi di atas, sebenarnya terlihat bahwa dari segi kamera hingga baterai, Lava Iris 505 ini kurang begitu “wah” dan cenderung kurang kami rekomendasikan untuk tahun 2021 ini mengingat spesifikasi aplikasi di tahun 2021 ini pasti cukup meningkat.

 

Hal yang cukup hebat dari Lava Iris 505 ini adalah sudah menggunakan OS Android dengan tipe 5.1 Lollipop.

 

Namun untuk RAM 512 Mb atau RAM 1 Gb, kami rasa untuk tahun 2021 ini akan cukup kerepotan.

 

Tetapi jika kalian butuh handphone yang hanya diperuntukan untuk menelepon dan SMS, akmi rasa Lava Iris 505 ini masih bisa dijadikan pilihan.

 

Nah artikel ini kami cukupkan sampai di sini, akhir kata semoga bermanfaat dan sampai jumpa.

Wassalamu’alaikum.

 ⚠ Iklan ⚠ 
 ⚠ Iklan  ⚠